Sepulang dari sekolah, Rani menemui Ibunya yang sedang memasak di dapur. Ranipun bertanya kepada Ibunya, apa yang yang sedang dimasak oleh Ibunya tersebut. Ternyata Ibunya rani sedang menggoreng ikan untuk masakan makan siang nanti. Rani sangat suka sekali belajar memasak. Dia juga membantu Ibunya memasak untuk menu makan siang nanti. Keesokan harinya ketika jam istirahat sekolah,
Dodo, Kiki, dan Rani sedang makan siang bersama dengan bekal makanan masing-masing. Ranipun bercerita kepada Dodo dan Kiki bahwa kemarin dia sedang belajar memasak bersama Ibunya. Tak lupa juga, Rani membawa hasil masakannya dan menyuruh Dodo dan Kiki mencicipinya. Dodo dan Kiki sangat suka dengan masakan Rani. Dodo dan Kikipun ingin sekali belajar memasak seperti Rani. Sepulang sekolah nanti, Rani mengajak kedua sahabatnya tersebut untuk belajar memasak di rumahnya. Sekaligus makan siang di rumah rani. Sejak saat itulah, Dodo dan Kiki menjadi suka belajar memasak.
Jumlah Halaman | 24 |
Penulis | Tim Kreatif Khalifah Mediatama |
ISBN | 978-602-6323-13-2 |
Tahun Terbit | 2017 |
Penerbit | Khalifah Mediatama |
Stok Buku | 0 / |