PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Mengenal La Nina dan El Nino Serta Dampaknya Terhadap Pertanian Indonesia

Indonesia memiliki dua musim, yaitu musim penghujan dan kemarau. Terjadinya kedua musim tersebut terkadang tidak menentu karena adanya perubahan iklim secara drastis. Apalagi jika terdampak fenomena la nina dan juga el nino, khususnya pada sektor pertanian di Indonesia.

Detil Buku
Jumlah Halaman 57
Penulis Farzan Ghazi
ISBN 978-623-5284-31-6
Tahun Terbit 2022
Penerbit Elementa Agro Lestari
Stok Buku 0 /
Kembali