Dunia pendidikan terus mengalami perubahan seiring dengan perkembangan teknologi dan informasi. Para pendidik dituntut untuk selalu beradaptasi dan mengembangkan metode serta media pembelajaran yang mampu menjawab tantangan zaman. Media pembelajaran yang baik tidak hanya membantu proses transfer pengetahuan, tetapi juga mampu memotivasi dan menginspirasi siswa untuk belajar lebih aktif dan kreatif. Oleh karena itu, kemampuan untuk mengembangkan media pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa menjadi sangat penting.
Jumlah Halaman | 100 |
Penulis | M. Bahrin Arifin, Ahmad Mubarok, Famala Eka Sanhadi |
ISBN | 978-623-8694-49-5 |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Nafal Publishing |
Stok Buku | 0 / |