Kondisi kesehatan anak menjadi salah satu parameter indeks pembangunan suatu negara, karena masa depan suatu negara tercermin pada kondisi generasi–generasi penerusnya. Kondisi anak di masa depan ditentukan dalam lima tahun pertama masa emas kehidupannya sebagai manusia, oleh karenanya pemantauan tumbuh dan kembang seorang anak juga menjadi hal penting untuk
menentukan masa depan anak bahkan negara.
Jumlah Halaman | 164 |
Penulis | Alifia Candra Puriastuti, S.Keb., Bd., M.Kes., dkk |
ISBN | 978-623-114-276-4 |
Tahun Terbit | 2023 |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Stok Buku | 0 / |