PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Sistem Perawatan Terpadu (Integrated Maintenance System)

"Paket buku sistem perawatan terpadu merupakan buku pegangan bagi mahasiswa yang akan memprogram mata kuliah manajemen perawatan atau sistem perawatan. Buku ajar ini berisi Teknik dan Aplikasi Keandalan yang mencakup :
“Konsep Dasar Perawatan, Perhitungan Keandalan VS Kerusakan, Efisiensi Perawatan, Analisis Kerusakan, Perawatan Berbasis Keandalan (RCM), Konsep Garansi, Perhitungan Keandalan Manusia (HRA), Penerapan Jishu Hozen, Perhitungan Efektivitas Peralatan Total (OEE), Aplikasi Perawatan Penghentian, Aplikasi Kebijakan Perawatan ”.
Buku ini cocok dijadikan referensi oleh karena isi yang dimuat bersifat praktis serta disertai contoh-contoh soal maupun aplikasi lapangan yang ditulis dari berbagai penelitian. “Teknik dan Aplikasi Keandalan” diramu dengan bahasa yang sederhana disertai dengan studi kasus dan latihan soal yang komprehensif sehingga diharapkan buku ini mampu mensupport mahasiswa dalam telaah referensi pada mata kuliah manajemen perawatan. Isu global program keandalan seperti Jishu Hozen, Kinerja Sistem Perawatan juga dimuat dalam buku ini, sehingga keaktualan buku ajar ini cukup bisa diandalkan.
"

Detil Buku
Jumlah Halaman XIV+156
Penulis Nachnul Ansori, S. T., M. T,, Mohamad Imron Mustajib, ST., MT
ISBN 978-602-262-071-6
Tahun Terbit 2013
Penerbit Graha Ilmu
Stok Buku 0 /
Kembali