PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Entrepreneur Talks

Kesalahan umum para entrepreneur biasanya terjadi saat bisnis yang dikelola sudah mulai berjalan. Alih-alih berusaha mengembangkannya agar terus maju, mereka justru merasa 'cukup' dengan apa yang telah dicapainya: omzet seadanya dan masih saja betah bekerja di kamar, sendirian. Padahal, setiap bisnis (apa pun pilihannya), punya peluang untuk menjadi besar dan bermanfaat untuk lebih banyak orang. Tentu, asal kita tahu strategi.

Detil Buku
Jumlah Halaman 212
Penulis Herlina P Dewi
ISBN 978-602-6648-60-0
Tahun Terbit 2022
Penerbit Stiletto Book
Stok Buku 0 /
Kembali