Buku ini disusun dengan harapan memberikan pemahaman tentang bagaimana cara memberikan bimbingan kepada murid-murid sekolah dasar. Buku ini disusun dalam sembilan bab yang berisikan tentang latar belakang bimbingan di sekolah dasar, tujuan bimbingan di sekolah dasar, karakteristik murid sekolah dasar, contoh-contoh nuansa bimbingan di sekolah dasar, tugas-tugas perkembangan anak sekolah dasar, strategi layanan bimbingan anak sekolah dasar, status anak khas dalam keluarga dan bimbingannya, perlunya kerjasama bimbingan dan syarat-syarat pembimbing sekolah dasar. Dengan membaca secara lengkap dan komprehensif isi buku ini, pembaca khususnya guru sekolah dasar akan memiliki gambaran lengkap tentang anak sekolah dasar dan sehingga mampu memberikan layanan yang tepat kepada anak-anak sekolah dasar.
Jumlah Halaman | VIII+94 |
Penulis | Prof. Dr. Gede Sedanayasa, M.Pd |
ISBN | 978-602-73658-1-0 |
Tahun Terbit | 2015 |
Penerbit | Media Akademi |
Stok Buku | 0 / |