Studi Hadits dan Implementasi Penafsiran hadits ini
adalah salah satu bidang Studi atau mata kuliah yang sangat
penting bagi pelajar dan mahasiswa yang ingin mempelajari ilmu
Hadits dan ilmu keislaman secara mendalam. Baik dipesantren, di
Madrasah Tsanawiya, madrasah aliyah maupun di perguruan
tinggi. Hadits Adalah segala perkataan Spesimin perbuatan dan
persetujuan Nabi Muhammad SAW. Yang dijadikan dasar Hukum
islam setelah Al Qur’an, sedangakan Ilmu Studi Hadits adalah
ilmu yang akan menggiring dan akan mengantarkan Umat islam
untuk memahami kajian Hadits dengan Mudah dan benar.
Jumlah Halaman | 181 |
Penulis | Hosaini., S. PdI, M. Pd., Dr. Umar Sidiq., M. PdI |
ISBN | 978-623-7125-16-7 |
Tahun Terbit | 2019 |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Stok Buku | 0 / |