PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



KAHLIL GIBRAN:Politik Negara dan Nasionalisme

Sebagian besar dari kita mengenal Gibran baik sebagai penyair, pelukis, seniman, sastrawan hebat, atau kombinasi dari semuanya. Namun, di balik itu Gibran punya sudut pandang sendiri tentang negara, politik serta nasionalisme. Sebagian pandangannya dituliskan, tentu saja dalam bentuk prosa. Dalam kata-kata Profesor Hawi – yang membuat penelitian pada tahun 1970-an tentang Gibran (disebut Kahlil Gibran) menuliskan, “Gibran adalah salah satu tokoh dalam sejarah sastra yang, karena satu dan lain hal, mempunyai interes tentang kehidupan keseharian manusia. Jadi bukan hanya cinta dan khayalan. Kehidupan, fakta dan fiksi terjalin dalam kehidupan mereka.

Detil Buku
Jumlah Halaman 0
Penulis Kahlil Gibran
ISBN 978-602-1530-36-8
Tahun Terbit 2022
Penerbit Stomata
Stok Buku 0 /
Kembali