PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Bapakku: Pahlawanku (Sepenggal Kisah Sang Bintang)

"Tiba-tiba matanya terpaku saat melihat sosok yang begitu ia kenali. Tubuhnya seketika terasa membatu. Netranya masih setia menatap sosok yang sibuk memilih-milih sampah plastik hasil pulungannya lalu memasukannya ke dalam karung. Hatinya seperti terhantam batu besar melihat pemandangan yang tak jauh dari tempat dia berteduh. Sosok itu adalah Pak Abas, bapaknya.
Bintang membalikkan tubuhnya. Ia tidak tahu harus berbuat apa. Haruskah ia berlari, pergi meninggalkan tempat itu ataukah menghampiri bapaknya yang bermandi peluh di antara sampah-sampah itu. Sungguh Bintang merasa bingung."

Detil Buku
Jumlah Halaman 98
Penulis Ucik Nurmawati
ISBN 978-623-06-0476-8
Tahun Terbit 2023
Penerbit INDOCAMP
Stok Buku 0 /
Kembali