PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



BAHAN AJAR AKIDAH AKHLAK

Adapun yang dimaksud aqidah adalah janji atau keyakinan kepada Allah Swt. Menurut istilah, aqidah adalah suatu pokok atau dasar keyakinan yang harus dipegang oleh orang yang mempercayainya. Secara umum aqidah dapat digunakan oleh ajaran Islam ataupun aqidah diluar Islam, sehingga ada istilah akidah Islam, akidah Nasrani, akidah Yahudi,dan akidah- akidah yang lainnya. Dengan begitu kita juga bisa simpulkan ada akidah yang benar atau lurus dan ada akidah yang sesat atau salah. Maka, Akidah Islam (al-akidah al-Islamiyah) bisa diartikan sebagai pokok-pokok kepercayaan yang harus diyakini kebenarannya oleh setiap orang yang beragama Islam (muslim).

Detil Buku
Jumlah Halaman 118
Penulis Dr. Wiwik Dyah Aryani, M.Pd, dkk
ISBN 978-623-8177-57-8
Tahun Terbit 2023
Penerbit Literasi Nusantara
Stok Buku 0 /
Kembali