PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



DATA MINING

Dalam perkembangan teknologi, penyimpanan data dalam bentuk digital sangat dibutuhkan. Bahkan, organisasi yang bekerja dengan data memiliki fasilitas penyimpanan dalam bentuk cloud. Selain untuk kebutuhan pihak organisasi, data digital dibutuhkan dalam proses transaksi antara pihak organisasi atau perusahaan dengan pelanggan atau pengguna jasa. Adanya aplikasi berbasis internet memudahkan pengguna atau pelanggan mengakses data mereka melalui perangkat tersebut.

Detil Buku
Jumlah Halaman 146
Penulis Fika Hastarita Rachman., dkk
ISBN 978-623-114-043-2
Tahun Terbit 2023
Penerbit Literasi Nusantara
Stok Buku 0 /
Kembali