PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Sholat, Ngaji, Nyambutgawe: Biografi KH. Ilyas

KH. Ilyas adalah salah satu dari sekian banyak orang yang mendapatkan predikat al-Ulama Waratsatul Anbiya. Artinya, beliau adalah seorang alim yang mengemban amanah estafet perjuangan para nabi yang pada puncaknya menggapai Rahmatan lil Alamiin. Penulisan biografi Syaikhina KH. Ilyas ini tak lain bertujuan untuk menyimak kembali dan menapaktilasi sejarah perjuangan Syaikhina KH. Ilyas dalam menegakkan agama Allah SWT. Beliau adalah pribadi ulama yang seluruh hidupnya diabdikan untuk kesejahteraan dan kemaslahatan umat. Sungguh keikhlasan dan keistiqomahan beliau dalam mendidik para santrinya layak untuk diteladani oleh para generasi muda. Alhasil, semoga buku biografi sederhana ini bisa menularkan semangat dan optimisme yang telah diwariskan oleh Syaikhina KH. Ilyas kepada para pembaca, khususnya para santri dan alumni PPFM (Pondok Pesantren Fathul Mubarok) dan PP Al Makmur Kalipahing.

Detil Buku
Jumlah Halaman xii + 66
Penulis Mahfudz Shodiq, S.Pd.I., M. Alifun, M. Sufyan Alwi, et.al
ISBN 978-979-1149-98-3
Tahun Terbit 2021
Penerbit Qudsi Media
Stok Buku 0 /
Kembali