PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Jalang :Antologi Puisi dan Cerpen

Dia bersamaan turun hujan menari-nari. Berputar menikmati rajam hujan yangmembasahi tubuhnya. Dia berbasah-basah menutupi mata basah air mata. Dia berteriak kencang tertutupi suara gemuruh petir malam itu. Tubuhnya menggigil gila. Menutupi rasa sakit hatinya. Dia bersamaan Asoka Berkaca-kaca. Dialah bersamaan turunnya hujan bernyanyi. Dialah bersamaan turunnya hujan bersedih.

Detil Buku
Jumlah Halaman 92
Penulis Fitri Meydha
ISBN 978-623-240-002-3
Tahun Terbit 2021
Penerbit Diandra Kreatif
Stok Buku 0 /
Kembali