Buku ini memberikan panduan komprehensif mengenai pentingnya dan praktik audit keuangan serta transparansi keuangan dalam dunia bisnis yang berubah dan semakin kompleks. Dalam bab babnya, buku ini menyajikan berbagai informasi penting yang dapat membantu pembaca memahami audit keuangan, transparansi, dan peran krusial pemerintah serta regulasi dalam memastikan keandalan dan keterbukaan informasi keuangan.
Jumlah Halaman | 166 |
Penulis | Eva Anggra Yunita, S.E., M.Acc., AK., dkk |
ISBN | 978-623-8418-02-2 |
Tahun Terbit | 2023 |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Stok Buku | 0 / |