"Buku Pengantar Pendidikan ini memaparkan tentang masalah-masalah yang mendasar tentang pendidikan sehingga dapat digunakan untuk menyiasati pelaksanaan pembelajaran yang mendidik. Melalui buku ini, penulis mencoba memberi wawasan untuk melaksanakan prinsip-prinsip pedagogi dan andragogi.dalam pendidikan dan pembelajaran. Selain itu, penulis juga memberi informasi mengenai hak dan kewajiban seorang pendidik dalam melaksanakan tugas-tugas profesionalnya.
Oleh karena itu, buku ini cocok dibaca oleh para orangtua dan setiap orang yang menaruh perhatian besar terhadap pendidikan. Semoga para pembaca dapat mengambil manfaat yang sebesar-besarnya dari ini buku ini.
"
Jumlah Halaman | X+136 |
Penulis | Prof. Dr. I Nengah Marta, M.Pd. |
ISBN | 978-602-262-318-2 |
Tahun Terbit | 2014 |
Penerbit | Graha Ilmu |
Stok Buku | 0 / |