PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Infeksi Leher Dalam

"Sampai saat ini, infeksi leher dalam oleh beberapa ahli masih dianggap sebagai suatu penyakit yang menantang, disebabkan oleh beberapa hal, antara lain dari segi anatomi yang sangat kompleks, sehingga penentuan secara tepat letak lokasi dari infeksi tidaklah mudah, menyebabkan sulit untuk ditegakkan diagnosis serta adanya infeksi dari bagian dalam leher yang tidak dapat dilihat dan diraba. Selain itu akibat ruang potensial yang dikelilingi oleh struktur yang saling berhubungan.
Selanjutnya infeksi leher dalam, dapat bersifat darurat, disebabkan ruang-ruang potensial berada pada jalan napas dan bisa berdampak pada sumbatan jalan napas. Salah satu cara penanganan penyakit infeksi adalah dengan menentukan penyebab, kemudian memberikan terapi rasional berdasarkan hasil uji laboratorium, insisi dan drainase, pemeriksaan radiologis. Jika ada tanda-tanda sumbatan jalan napas, dilakukan tindakan trakeostomi.

"

Detil Buku
Jumlah Halaman XII+64
Penulis Prof. Dr. dr. Sutji Pratiwi Rahardjo, Sp.THT-KL Ko
ISBN 978-979-756-974-7
Tahun Terbit 2013
Penerbit Graha Ilmu
Stok Buku 0 /
Kembali