PERPUSTAKAAN DIGITAL INDONESIA
Tunggu Sebentar...
 


× Home Berita Buku Gratis Buku Koleksi Tentang Kami



Cegukan dan Cara Menghilangkannya dengan Cepat

Hampir setiap orang pasti pernah mengalami yang Namanya cegukan. Jadi, cegukan ini biasanya akan terjadi pada suatu waktu secara terus menerus. Bahkan, sulit untuk membuatnya berhenti. Kadang kala mulai dari minum air hingga berdiam diri tidak mampu untuk membuat cegukan ini berhenti.

Detil Buku
Jumlah Halaman 76
Penulis Husni Abdullah Mubarok
ISBN 978-623-171-650-7
Tahun Terbit 2023
Penerbit Elementa Media
Stok Buku 0 /
Kembali