Arduino UNO adalah microcontroller serbaguna yang dapat digunakan di berbagai bidang keilmuan. Selain adanya dukungan komunitas yang cukup luas, faktor harga yang terjangkau menjadi salah satu keunggulan dari microcontroller Arduino UNO. Dengan Arduino UNO, Anda dapat belajar bahasa pemrograman dengan mudah dan menyenangkan. Dalam buku ini, penulis menyampaikan hampir semua aspek yang umumnya dibutuhkan untuk membuat rangkaian sederhan Arduino Uno mulai dari yang paling dasar hingga ke hal yang lebih kompleks.
Jumlah Halaman | viii + 126 |
Penulis | Muhammad Hassan M., S.Pd. dan Cucuk Wawan Budiyanto, ST., Ph.D. |
ISBN | 978-602-0763-61-3 |
Tahun Terbit | 2021 |
Penerbit | Istana Media |
Stok Buku | 0 / |