Dalam buku ini penulis membagi menjadi empat bab. Bab pertama berisi tentang penjelasan dan pengertian dari filsafat, filsafat Islam, dan ruang lingkupnya. Bab kedua penulis membahas tiga tokoh filsafat Islam Aristotelian Neo-Platonis dari wilayah Timur seperti Al-Kindi, Al-Farabi, dan Ibnu Sina. Bab ketiga penulis mengangkat tiga tokoh filsafat Islam di Timur seperti Al-Razi, Ibnu Miskawaih, dan Al-Ghazali. Bab keempat sekaligus bab penutup membahas para filosof Muslim yang lahir di Barat seperti Ibnu Bajjah, Ibnu Thufail,
dan Ibnu Rusyd.
Jumlah Halaman | 148 |
Penulis | Taufik Hidayat |
ISBN | 978-623-6508-17-6 |
Tahun Terbit | 2020 |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Stok Buku | 0 / |